Layanan Blogger.com

Bayak yang merekomendasikan situs blogger.com saat ini untuk layanan penyedia web blog gratis terbaik saat ini. Walaupun telah diakuisisi oleh Google, namun bloger.com malah semakin tumbuh dengan pesat seiring dengan menjamurnya pengguna blog di penjuru dunia.

Membuat sebuah blog yang anda inginkan terbilang sangatlah mudah. Jika anda sedikitnya mengenal tentang kode HTML dasar, maka akan sangatlah membantu anda dalam berkarya dengan blog anda di sini. Kemudahan lain dalam www.blogger.com ini adalah tidak akan membatasi jumlah blog yang anda buat, alias anda dapat membuat lebih dari satu blog dalam satu account www.blogger.com anda bisa membuat satu atau duapuluh blog dalam satu account blogger.com tanpa harus membuat account lagi.

Anda dapat memilih desain interface blog dari template yang telah disediakan, ataupun anda bisa membuat sendiri dengan menggunakan code HTML dan CSS maka anda dapat merancangnya sendiri atau memodifikasi sesuai dengan keinginan anda. Selain itu blog yang anda buat dapat di tempatkan di server yang disediakan oleh blogger.com, Kelebiah yang dimiliki blogger.com adalah aplikasinya yang sangat mudah di gunakan. Blogger.com salah satu aplikasi penyedia blog gratis pertama yang membuat blog begitu popular. Sampai saat ini blogger.com salah satu penyedia blog gratis yang diminati para blogger.

Kelebihan lain dari blogger.com adalah setiap blog yang di buat di blogger.com sangat disukai oleh mesin pencari Google dan Yahoo, jadi anda tidak terlalu repot-repot lagi untuk memahami teknik-teknik SEO (Search Engine Optimization) yang sangat rumit untuk di indek oleh mesin pencari tersebut.

Sebagai conto anda bisa mendapatkan nama alamat blog anda seperti http://komenkz.blogspot.com silahkan klik alamat tersebut sebagai contoh blog yang saya sudah buat atau anda langsung membuat silahkan klik link www.bloger.com, untuk tutorialnya saya akan posting di lain waktu.

Comments :

0 comments to “Layanan Blogger.com”

Post a Comment